Posts

Showing posts from February, 2024

Bab 5 Dasar Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi dalam penggunaan Alat ukur

Image
A. Perkakas dan Alat Ukur Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi 1. Perkakas Manual a. Tools Kits   Alat bantu yang dibutuhkan dalam pembuatan dan reparasi sistem telekomunikasi ada berbagai jenis. Peralatan ini kebanyakan merupakan peralatan tangan dan bentuknya relatif kecil. Secara lengkap peralatan yang ada pada tool kit meliputi;   1) IC Extractor Tujuan utama penggunaan alat ini adalah untuk menghindari bengkoknya pin soket dan untuk menghindari kerusakan akibat pelepasan muatan listrik statis.   2) Folding hex wrench digunakan untuk mengencangkan atau mengendurkan baut dengan bentuk tertentu   3) 6"Adjustable wrench kunci untuk melepas atau memasang mur atau baut yang dapat disetel menyempit atau melebar menyesuaikan dengan ukurannya.   4) 6"Forceps   5) Inspection mirror   6) Mini-flashlight sebagai penerangan utama.   7) Desoldering pump   8) 5"Diagonal cutter     b. Meter Beroda         Adalah alat ukur jarak yang menggunakan roda, jika roda berputar, mak